Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Berita Daerah · 12 Agu 2024 15:38 WIB

Asda Kesra se – Jabar Kumpul Cari Solusi Persoalan Sosial


					Asda Kesra se – Jabar Kumpul Cari Solusi Persoalan Sosial Perbesar

KAB. BANDUNG BARAT – Pemprov Jabar menggagas pertemuan para asisten daerah kesejahteraan rakyat untuk menjawab berbagai persoalan makro seperti kemiskinan, pengangguran, dan stunting.

Para asda kesra seluruh Jabar akan membahas dan mencari solusi persoalan makro Jabar tersebut di The Green Forest Resort, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat, Senin – Selasa (12 – 13/8/2024).

Output rakor, peran strategis asda kesra dalam melaksanakan berbagai program dan penanggulangan masalah sosial bisa maksimal.

Sekda Jabar Herman Suryatman memberikan arahan dalam rakor bertema ‘Strategi Akselerasi Pencapaian Program Pencapaian Kesejahteraan Rakyat di Jawa Barat’.

Baca Juga :  Bey Machmudin: Koperasi Miliki Peran Penting Lengkapi Ekosistem Usaha Rakyat

Herman menekankan pentingnya aksi nyata dengan pendekatan intensif dan holistik guna menanggulangi stunting.

“Menghadapi stunting kita harus habis-habisan. Ini masalah klasik, tapi insyaallah bisa kita selesaikan. Tujuan kita adalah _zero new stunting_, tidak ada stunting yang baru,” ujar Herman Suryatman.

Olehkarena itu, Herman mengajak seluruh pemimpin daerah mengubah mindset dan benar-benar berkomitmen dalam mengentaskan stunting.

Baca Juga :  Sebanyak 965 Mahasiswa Unsap Ikuti KKN Tematik Digital

“Kita semua yang hadir di sini adalah pemimpin, dan kita harus berpikir kuat bahwa tidak akan ada stunting yang baru,” tambahnya.

Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Jabar Faiz Rahman menegaskan Pemdaprov tak bisa bergerak sendirian menghadapi berbagai persoalan sosial. Kolaborasi dengan pemda kabupaten dan kota sangat dibutuhkan.

“Provinsi bukan superman, tapi kami superteam. Kami akan membangun tim yang kuat, komunikasi yang erat sehingga masalah-masalah sosial bisa kita selesaikan bersama,” kata Faiz.

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Jasa Raharja Samsat Padalarang Jajaki Kerjasama Merchant Bersama Gerai Kopi Kenangan Padalarang

12 September 2024 - 19:55 WIB

Bhakti Karya Praja IPDN 2024 di Semarang, 1.117 Praja Utama Bantu Pemprov Jateng Mutakhirkan Data

12 September 2024 - 18:54 WIB

Jasa Raharja Purwakarta melakukan Pernyataan Komitmen Bersama dengan RS Abdul Radjak Purwakarta

12 September 2024 - 17:43 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Sosialisasi Pembayaran Pajak Digital, JRku dan JR Safety Road

11 September 2024 - 19:36 WIB

Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Soreang Laksanakan Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor Di Wilayah Soreang

11 September 2024 - 19:25 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Berikan Voucher dan Souvenir Kepada Pengendara yang Taat Bayar Pajak Kendaraan

11 September 2024 - 19:20 WIB

Trending di Berita Daerah