Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Berita Daerah · 9 Jul 2023 19:10 WIB

Samsat Keliling Pangandaran Berikan Pelayanan Publik di Samsat Minggu bersamaan dengan Kegiatan Fun Bike Bersama Gubernur Jawa Barat


					Samsat Keliling Pangandaran Berikan Pelayanan Publik di Samsat Minggu bersamaan dengan Kegiatan Fun Bike Bersama Gubernur Jawa Barat Perbesar

PANGANDARAN (Pajajaran Ekspres)  – Petugas Jasa Raharja Samsat Induk Kabupaten Pangandaran, Ferdian Alhando bersama petugas dari Mitra Bapenda, Kepolisian, dan Bank Bjb Cabang Cabang Pangandaran melakukan Kegiatan Pelayanan Samsat di hari minggu bersamaan dengan Kegiatan Fun Bike yang dihadiri oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Dalam Kegiatan ini khusus untuk pelayanan masyarakat yang membayar pajak tahunan saja, yang sedang mengikuti kegiatanFun Bike tersebut.

Dengan adanya ekstra pelayanan publik ini di hari Libur, diharapkan dapat membantu wajib pajak yang tidak bisa membayar pajaknya dihari jam kerja , membayar pajak jadi mudah dan cepat. Kegiatan ini pun dalam rangka memeriahkan fun bike dan menyukseskan cycling se Jabar bersama bupati pangandaran, Gubernur Jawa Barat serta seluruh stand/tenan UMKM yang ada di wilayah Pangandaran, Jawa Barat. P3D Wilayah Samsat pPangandaran juga ikut berpartisipasi memeriahkan serta hadir disalah satu stand dalam acara tersebut dan di Wilayah Pangandaran merupakan penutup /garis finish dalam rangkain kegiatan tersebut.

Baca Juga :  Penandatanganan PKS PT Jasa Raharja Perwakilan Tasikmalaya dengan RS AL-Arif Ciamis

Dalam kegiatan kali ini pun petugas jasa raharja memberikan informasi apabila terjadi kecelakaan lalu lintas diberikan informasi cepat dalam pemberian jaminan santunan kecelakaan ataupun meninggal dunia akibat kecelaakan lalu lintas.

Baca Juga :  Tingkatkan Keamanan dan Keselamatan Lalu Lintas, Jasa Raharja & Komunitas Edan Sepur Sampaikan Pesan Keselamatan Pada Kegiatan Disiplin Perlintasan

Jasa Raharja selaku Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus selalu mendukung dan berinovasi guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Mendikdasmen : Inisiatif Jasa Raharja dan Korlantas Polri hadirkan Kurikulum Pendidikan Lalu Lintas untuk Pelajar adalah Langkah Awal Membangun Generasi Indonesia Emas 2045

11 Januari 2025 - 16:40 WIB

Jasa Raharja Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Cirebon

10 Januari 2025 - 19:25 WIB

Jasa Raharja Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Cirebon

10 Januari 2025 - 19:12 WIB

Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta Menghadiri Giat Forum Komunikasi Lalu LINTAS (FKLL)

10 Januari 2025 - 19:08 WIB

Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban yang Tertabrak Bus Pariwisata di Kota Batu, Malang

10 Januari 2025 - 10:40 WIB

Rangkaian HUT ke-52, PDI Perjuangan Jawa Barat Ziarah ke Makam Ki Marhaen

9 Januari 2025 - 14:34 WIB

Trending di Berita Daerah