Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Berita Daerah · 18 Mar 2023 15:24 WIB

Tekan Kejadian Laka Lantas Jasa Raharja Tasikmalaya Lakukan Survey Titik Lokasi di Menjelang Persiapan Operasi Ketupat 2023


					Tekan Kejadian Laka Lantas Jasa Raharja Tasikmalaya Lakukan Survey Titik Lokasi di Menjelang Persiapan Operasi Ketupat 2023 Perbesar

KAB.TASIKMALAYA (Pajajaran Ekspres)  – Penanggung Jawab Jasa Raharja Samsat Sukaraja Kabupaten Tasikmalaya, Muhammad Rudianto melakukan survey ke lokasi Rawan Laka Lantas Bersama Mitra kerja terkait, seperti Dishub, Polri, Dinas PU Provinsi dan Kabupaten. Survey ini dilakukan untuk mengamati secara langsung kondisi lokasi Black Spot / Rawan Laka yang menyebabkan banyak korban luka maupun Meninggal Dunia.

Baca Juga :  Hadapi Tahun 2024, Jasa Raharja Perkuat Komitmen Inovasi dan Berbagai Inisiatif Strategis

Forum Komunikasi lalu lintas Polres Kabupaten Tasikmalaya pada hari Jumat tgl 17 Maret 2023 mengadakan kegiatan Giat Survey Jalur dalam rangka persiapan operasi ketupat. Selain faktor banyak nya titik titik curam, dan jalanan infrastruktur yang kurang baik ternyata faktor Human Error seperti memgantuk, berkendara dengan kecepatan tinggi, tidak menggunakan Helm juga menjadi penyebab tingginya fatalitas korban Laka lantas.

Baca Juga :  Sukses Implementasikan TJSL Berkelanjutan, Jasa Raharja Raih Penghargaan di Ajang BCOMSS Award 2024

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Artikel ini telah dibaca 18 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Jasa Raharja Jalin Kerjasama Dengan Planet Ban Store Berikan Apresiasi Kepada Wajib Pajak

26 April 2025 - 16:15 WIB

Kolaborasi Kepala Cabang Bandung bersama Kasatlantas dan Kanit Lantas dalam rangka Upaya Penurunan Tingkat Laka

26 April 2025 - 16:12 WIB

Hulubalang Kembali Eksis Menunjukkan Nilai Persaudaraan

26 April 2025 - 15:42 WIB

Jabar Bergerak! Stunting Tinggi, Daun Kelor Jadi Senjata Rahasia?

26 April 2025 - 15:28 WIB

Dalam Forum Komunikasi Lalu Lintas, Jasa Raharja Bandung Kolaborasi dengan Mitra untuk Menekan Kecelakaan Lalu Lintas

25 April 2025 - 20:05 WIB

Kepala Cabang Bandung bersama Kasi STNK Polda Jabar di Samsat Digital Leuwi Panjang dalam rangka lomba inovasi Pelayanan Publik

25 April 2025 - 17:16 WIB

Trending di Berita Daerah