Menu

Mode Gelap
Siap-siap, Bersama Kabupaten/Kota, Pemprov Jabar Bakal Kirimkan Anak Nakal Ikut Wajib Militer Gubernur Dedi Mulyadi Bakal Jadikan KB Syarat Utama untuk Terima Bantuan Pemerintah Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng

Berita Daerah · 27 Mar 2023 15:59 WIB

Forum Komunikasi Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Kabupaten Bekasi Bersinergi Dalam Melakukan Pencegahan Kecelakaan


					Forum Komunikasi Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Kabupaten Bekasi Bersinergi Dalam Melakukan Pencegahan Kecelakaan Perbesar

KAB. BEKASI (Pajajaran Ekspres) – Jasa Raharja Perwakilan Bekasi turut dan andil dalam Forum Komunikasi Lalu-Lintas Angkutan Jalan (FKLLAJ) Kabupaten Bekasi. Forum yang diinisiasi oleh Kasat Lantas Polres Metro Bekasi tersebut sebagai upaya silaturahmi, komunikasi, koordinasi dan menyatukan persepsi dalam rangka persiapan arus Mudik dan Balik Lebaran 1444H/2023M di Wilayah Kabupaten Bekasi.

FKLLAJ sepakat bahwa dalam arus mudik dan balik tahun 2023 dapat terselenggara dengan baik dan sukses. Dalam pembahasan FKLLJ mengantisipasi jalur rawan macet, rawan laka, persiapan kondisi jalur, persiapan antisipasi pasar tumpah, dengan kolaborasi stakeholder dalam bentuk pos pelayanan, pos pengamanan, monitoring kondisi jalan dan sarana penerangan, dan penempatan Tenaga Kesehatan.

Baca Juga :  Jasa Raharja Indramayu Gerak Cepat Santuni Ahli Waris Kecelakaan di Kecamatan Lelea Kabupaten Indramayu

Rangkaian arus Mudik dan Balik, Masyarakat agar mematuhi arahan petugas dilapangan, mematuhi rambu-rambu lalu-lintas, memastikan dokumen kendaraan bermotor masih berlaku, pilihlah waktu mudik dan atau balik jauh-jauh hari sebelum hari H, dan akan lebih nyaman apabila Mudik atau Balik menggunakan alat angkutan umum yang sah.

Baca Juga :  Petugas Jasa Raharja Samsat Haurgeulis Lakukan Monitoring ke Samsat Desa Patrol

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Artikel ini telah dibaca 13 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Upaya Keselamatan Lalu Lintas, Jasa Raharja Cabang Cirebon Hadiri Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) di Jasa Marga Cirebon

12 Juni 2025 - 21:07 WIB

Butuh Kolaborasi dalam Optimalisasi E-Waste, Kurangi Limbah Elektronik di Masyarakat

12 Juni 2025 - 17:55 WIB

Jasa Raharja Turut dalam Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Bandung Barat

12 Juni 2025 - 15:13 WIB

Ekosistem Pengelolaan E-Waste yang Inklusif dan Berkelanjutan Harus Dibangun

12 Juni 2025 - 14:43 WIB

Melalui Forum Keselamatan Lalu Lintas Jasa Raharja Bandung, Berkordinasi & Berkolaborasi Dengan Dinas Perhubungan Kota Bandung

12 Juni 2025 - 14:28 WIB

Jasa Raharja Bekasi bersama Satlantas Metro Bekasi Edukasi Keselamatan dengan Pasang Himbauan di Titik Rawan Kecelakaan Lalu Lintas

11 Juni 2025 - 14:24 WIB

Trending di Berita Daerah