Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Berita Daerah · 12 Agu 2023 06:15 WIB

Jasa Raharja Bandung Turut dalam Giat Sosialisasi dan dan Edukasi Pajak Provinsi Jawa Barat Tahun 2023


					Jasa Raharja Bandung Turut dalam Giat Sosialisasi dan dan Edukasi Pajak Provinsi Jawa Barat Tahun 2023 Perbesar

BANDUNG – Sabtu, 12 Agustus 2023 bertempat di Hotel Grandia Kota Bandung. dengan peserta sebanyak lebih dari 150 orang perwakilan berbagai elemen masyarakat dari beberapa kecamatan di Kota Bandung. PT Jasa Raharja bersama tiga P3D Wilayah di Kota Bandung, Pajajaran, Kawaluyaan dan Soekarno Hatta berikan edukasi kepada masyarakat, pentingnya pembayaran pajak untuk pembangunan khususnya di Jawa Barat.

Baca Juga :  Jasa Raharja Samsat Padalarang Jajaki Kerjasama Merchant Bersama Gerai Kopi Kenangan Padalarang

Hadir dalam kesempatan ini yang membuka kegiatan adalah Kepala Badan Pendapatan Daerah Jawa Barat Dedi Taufik dan diikuti juga oleh dan Para Kepala P3D di Wilayah Kota Bandung dan Cimahi. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan dapat meningkatakan pendapatan PKB dan SWDKLLJ di wilayah Bandung Raya.

Diharapkan dari kegiatan ini para peserta sosialisasi khususnya dan masyarakat pada umumnya dapat paham akan pentingnya membayar pajak dan dapat memanfaatkan program pembebasan bea balik nama kendaraan bermotor ke-II (BBNKB II), Diskon PKB, SWDKLLJ yang berlangsung sejak tanggal 01 Juli – 31 Agustus 2023.

Baca Juga :  Jasa Raharja Adakan Diklat Pendidikan dan Pelatihan Bagi Para Awak Angkutan Umum

Jasa Raharja selaku Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus selalu mendukung dan berinovasi guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

TV dan Radio Masih Menjadi Primadona Bagi Masyarakat Tuk Sajikan Informasi Terpercaya Ketimbang Medsos?

7 November 2024 - 12:04 WIB

Survey Cabup – Cawabup Purwakarta Usai Debat Publik, Ini Hasilnya

6 November 2024 - 12:12 WIB

Rivan A. Purwantono: Langkah Strategis Penegakkan Hukum Lalu Lintas Penting Terus Dilakukan Karena Mayoritas Kecelakaan Diawali Pelanggaran

5 November 2024 - 11:45 WIB

Jasa Raharja Bersama Unit Kamsel Satlantas Polres Purwakarta dan RS Siloam Melaksanakan kegiatan PPGD

4 November 2024 - 21:57 WIB

Jasa Raharja dan Samsat Purwakarta Lakukan Kegiatan Samsat ka Sakola

4 November 2024 - 21:48 WIB

Peran Posyandu Untuk Bantu Pemerintah Dalam Pelayanan Kesehatan Ibu Dan Anak

4 November 2024 - 12:28 WIB

Trending di Berita Daerah