Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Berita Daerah · 31 Mar 2023 16:02 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Bersama Mitra Terkait tangani Komitmen Pakta Zona Integritas di Samsat Palabuhan Ratu


					Jasa Raharja Sukabumi Bersama Mitra Terkait tangani Komitmen Pakta Zona Integritas di Samsat Palabuhan Ratu Perbesar

SUKABUMI (Pajajaran Ekspres) – Bertempat di Ruang Rapat P3D Wilayah Sukabumi II Palabuhan Ratu, Pelaksana  Teknik Jasa Raharja Perwakilan Sukabumi Abyasa Armand mewakili Kepala Perwakilan Jasa Raharja Sukabumi mengikuti deklarasi zona integritas bersama dengan mitra Kepolisian dan P3D Wilayah Sukabumi II Palabuhan Ratu.

Baca Juga :  Jasa Raharja Bersama Pilar Forum Lalu-Lintas Angkutan Jalan Kab Bekasi Sosialisasi dalam Rapat Kerja DPC Organda Kabupaten Bekasi

Hadir dalam kegiatan tersebut Kapus P3D Wilayah Palabuhan Ratu, Rendy Supriyatna, Kanit Regident Polres Sukabumi Iptu Iwan Hendi Sutisna beserta jajaran. Semoga dengan telah diketahui bentuk komitmen integritas Insan Jasa Raharja, menambah motivasi pihak Mitra kerja terkait dalam peningkatan kinerja dan kerjasama serta layanan bagi para wajib Pajak.

Baca Juga :  Jasa Raharja Perwakilan Bandung Dan P3d Wilayah Bandung Ii Kawaluyaan, Infokan Program Bebas Bbnkb Ii Dan Diskon Pajak Melalui Talk Show Di Radio

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Kota Bandung Menuju Kota Layak Anak

13 November 2024 - 20:32 WIB

FGD Bandungku Sehat Mental, Haru: Kesehatan Mental Terjaga, Produktifitas Terjaga

12 November 2024 - 21:24 WIB

FMPP Deklarasi HD: Putus Sekolah, Putus Harapan

12 November 2024 - 21:13 WIB

Rivan A. Purwantono Pastikan Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang Dapat Pelayanan Terbaik di RS Abdul Radjak

12 November 2024 - 15:22 WIB

Kepala Jasa Raharja Cabang Jawa Barat dampingi Direktur Utama PT Jasa Raharja Kunjungi Korban Laka Tol KM 92 di RSU Dr Abdul Radjak

12 November 2024 - 15:16 WIB

Tim Pembina Samsat Jawa Barat Gelar Rapat Evaluasi Program & Pelayanan Samsat

12 November 2024 - 15:12 WIB

Trending di Berita Daerah