Menu

Mode Gelap
Sekda Herman Suryatman: Operasi Pasar Bersubsidi Tuntas H-4 Lebaran Pastikan Keselamatan dan Kenyamanan, Perhatikan Aturan Bagasi Penumpang Whoosh Sehari Dilantik, Sekda Herman Suryatman Langsung Rapat secara Maraton Bey Machmudin Harap Kontribusi Bank BJB Semakin Besar dalam Pembangunan Jabar Jelang Idulfitri, Pemkot Bandung Distribusikan Subsidi Kebutuhan Pokok untuk 20.000 KPM

Berita Daerah · 23 Apr 2024 16:27 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Menghadiri Penutupan Posko Angkutan Lebaran 1445 H


					Jasa Raharja Jawa Barat Menghadiri Penutupan Posko Angkutan Lebaran 1445 H Perbesar

KABUPATEN BANDUNG – Bertempat di Grand Sunshine Resort & Convention Kecamatan Soreang Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat diadakan Acara Penutupan Kegiatan Angkutan Lebaran Tahun 2024 / 1445 H dan Silaturahmi Halal Bihalal.

Hadir dalam Acara tersebut Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat A. Koswara, Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, seluruh Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten / Kota se Jawa Barat, Organda Jawa Barat, Mitra Angkutan Lebaran serta PT. Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat yang dihadiri oleh Kepala Bagian Asuransi Tri Edy Asmara didampingi oleh Kepala Sub Bagian SW dan Humas Indrawan Ayip Rosyidi.

Baca Juga :  Jasa Raharja Cirebon Serahkan Life Jacket Untuk Perlindungan Penumpang Perahu di Waduk Darma Kabupaten Kuningan

Dalam sambutannya A. Koswara selaku Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat menyampaikan situasi dan kondisi selama PAM Lebaran 1445 H dan tak lupa beliau mengucapkan terima kasih atas kerjasamya untuk semua pihak dan diharapkan tahun depan dapat memberikan pelayanan yang lebih baik lagi untuk masyarakat, acara dilanjutkan dengan adanya Tausyah keagamaan dan diakhiri dengan adanya acara Halal Bilahal.

Baca Juga :  Kepala PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Hadiri Musyawarah Rapat Kerja Daerah Organda Jawa Barat Tahun 2023

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Sejumlah Nama Dari PKS Muncul Tuk Ramaikan Bursa Pilgub

5 Mei 2024 - 16:48 WIB

Petugas Jasa Raharja Samsat Cimahi Lakukan Kunjungan Pasien Laka Lantas ke RS Dustira Cimahi

2 Mei 2024 - 17:19 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Menghadiri Rapat Koordinasi Dengan Pertamina

30 April 2024 - 18:26 WIB

Jasa Raharja Bekasi Perkuat Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SMA Negeri 1 Setu Bekasi

30 April 2024 - 17:23 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat bersama Mitra Kerja Terkait Adakan Safety Riding Bagi Pengemudi Grab Jabar

29 April 2024 - 18:20 WIB

Kepala Jasa Raharja Bekasi Hadiri Rapat Rekonsialiasi Data Kendaraan Plat Merah

29 April 2024 - 18:16 WIB

Trending di Berita Daerah