Menu

Mode Gelap
Perputaran Ekonomi di West Java Festival 2024 Capai Rp70 Miliar Sekda Herman Suryatman: Fokus pada Program Utama untuk Peningkatan Indeks Kualitas Air Pemprov Jabar – Lembaga Penyiaran Kolaborasi Siap Produksi Bersama Konten Siaran Edukatif untuk Pilkada Anteng BIJB Buka Penerbangan Majalengka – Singapura Bey Machmudin Dorong Kecamatan Jadi Pusat Penggerak Pembangunan Daerah

Beranda · 3 Feb 2024 16:49 WIB

Tidak Ada Lagi Kesan Kumuh, Presiden Jokowi Puji Terminal Leuwipanjang dan Terminal Banjar


					Presiden Jokowi menyampaikan sambutannya dalam peresmian Terminal Leuwipanjang, Kota Bandung, Rabu 3 Februari 2024 Perbesar

Presiden Jokowi menyampaikan sambutannya dalam peresmian Terminal Leuwipanjang, Kota Bandung, Rabu 3 Februari 2024

Harapannya, dengan konsep yang menarik dapat memantik masyarakat menggunakan transportasi publik. Apalagi kini semua fasilitas pendukung di terminal telah mumpuni, memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

“Kita sekarang membuktikan, bahwa terminal kita sekarang tidak kumuh, bersih, fasilitas terjaga dengan baik, UMKM tumbuh dengan baik. Kita juga membatasi orang beraktivitas di jalur bus, tidak ada preman, calo karena sekarang jalur tiket kita pakai aplikasi online,” terangnya.

Baca Juga :  Civitas Akademika Unpad Gelar Aksi, Sampaikan Petisi Kekecewaan Pada Rezim Pemerintahan Presiden Jokowi

Hendro melanjutkan, sepanjang 2023 total 32 terminal yang telah direvitalisasi supaya lebih baik. Sedangkan tahun ini rencananya turut akan merevitalisasi di daerah Jawa Tengah dan Jawa Timur. Dimana pada prinsipnya, yang menjadi ranah Kemenhub pasti akan direvitalisasi.

“Dari laporan (kapasitas Terminal Leuwipanjang) sekarang 650 bus per hari, itu melayani lima ribu orang. Kalau Banjar 130an (bus). Jadi ini (Terminal Leuwipanjang) sama Banjar sama-sama Tipe A,” tuturnya.

Baca Juga :  Hari Anak Nasional, Bilqis Priscilla Wakili Jawa Barat sebagai Anak Berprestasi di Indonesia

Hendro melanjutkan, pada 2025 mendatang Terminal Leuwipanjang juga akan memiliki rooftop untuk melayani kebutuhan makan dan minum penumpang. Ini sekaligus diharapkan dapat mendongkrak pertumbuhan UMKM di Kota Bandung. Total, Rp15 miliar anggaran dipersiapkan, guna membangun sentra kuliner di Terminal Leuwipanjang tersebut.

“Kita lihat pemandangannya cukup bagus, gunung bisa juga kelihatan banget dan bagus ini konsepnya,” tandasnya.

Artikel ini telah dibaca 54 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survey Jalur Tol Trans Jawa, Pastikan Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 2025

8 Februari 2025 - 20:31 WIB

Jasa Raharja Gelar Rapat Forum Kecelakaan Lalu Lintas (FKLL) Bersama Stakeholder Kota Tasikmalaya

7 Februari 2025 - 16:41 WIB

Samsat Outlet Tritan Point Kota Bandung Pindah Lokasi, Tetap di Area Ruko Tritan Point

7 Februari 2025 - 16:37 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Kembali Turut Dalam Giat Pemeriksaan PKB di Samsat Cimahi Bersama Mitra Kerja Terkait

7 Februari 2025 - 16:32 WIB

Jasa Raharja Turut Dalam Giat Pemeriksaan PKB di Samsat Kabupaten Bandung I Soreang Bersama Tim Pembina Samsat Jawa Barat

7 Februari 2025 - 16:25 WIB

Jasa Raharja Bandung Hadiri Rapat Expose Kegiatan Disiplin Perlintasan di Kota Bandung Selama Tahun 2024

7 Februari 2025 - 13:30 WIB

Trending di Berita Daerah