Menu

Mode Gelap
Sekda Herman Suryatman: Operasi Pasar Bersubsidi Tuntas H-4 Lebaran Pastikan Keselamatan dan Kenyamanan, Perhatikan Aturan Bagasi Penumpang Whoosh Sehari Dilantik, Sekda Herman Suryatman Langsung Rapat secara Maraton Bey Machmudin Harap Kontribusi Bank BJB Semakin Besar dalam Pembangunan Jabar Jelang Idulfitri, Pemkot Bandung Distribusikan Subsidi Kebutuhan Pokok untuk 20.000 KPM

Pendidikan · 29 Feb 2024 16:00 WIB

Berkunjung ke Sekolah Dasar di Bekasi, Bey Machmudin Ajak Siswa Berlomba dalam Prestasi


					Berkunjung ke Sekolah Dasar di Bekasi, Bey Machmudin Ajak Siswa Berlomba dalam Prestasi Perbesar

BEKASI — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengunjungi SD Negeri Bintara Jaya dalam kunjungan kerjanya di Kota Bekasi, Rabu (29/2/2024).

Kunjungan dadakan disambut baik para guru sekolah tersebut. Bey kemudian diajak berkeliling melihat kondisi sekolah dan ikut masuk dalam pembelajaran di kelas 2 B SD tersebut.

Murid – murid sedang belajar di dalam kelas sehabis olahraga, dan interaksi dengan Bey pun terjalin.

Baca Juga :  Pegadaian Jabar Beri Dana Bantuan Bagi Korban Kebencanaan di Sumedang

“Saya juga sempat berdialog dengan anak-anak kelas 2, mereka antusias mengikuti pelajaran yang diberikan gurunya,” ujar Bey Machmudin.

Kepada murid – murid Bey memberikan pesan dan semangat. Mendatangi beberapa siswa yang tampak serius mendengarkan pelajaran singkat yang disampaikan Penjabat Gubernur.

“Saya berpesan kepada para murid agar terus semangat dalam mengejar ilmu dan berlomba untuk berprestasi. Selamat belajar ya…,” pesan Bey.

Baca Juga :  Warung Nasi Ibu Imas, Sang Pemilik Karedok Leunca Legendaris

Kunjungan Bey juga disampaikan dalam akun resmi medsos gubernur Jabar.

“Terima kasih Bapak sudah berkunjung ke kelas 2 B, selaku wali kelas saya mengucapkan terima kasih,” tulis Siti Ningrum1964 yang berkomentar dalam akun IG gubernur.

 

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

. Sekda Jabar Kagum dengan Inovasi Pelajar Dalam Membuat solar panel sampai penguat sinyal

21 Februari 2024 - 12:34 WIB

UPI Turut Nyatakan Sikap Terkait Nasib Bangsa, Keluarkan Petisi Susul Unpad

5 Februari 2024 - 17:00 WIB

Pemprov Jabar Bangun 4 Unit Sekolah Baru, Tahun Ini

5 Februari 2024 - 13:47 WIB

Civitas Akademika Unpad Gelar Aksi, Sampaikan Petisi Kekecewaan Pada Rezim Pemerintahan Presiden Jokowi

3 Februari 2024 - 15:16 WIB

Goodle Doodle Hari ini Raden Ayu Lasminingrat, Siapakah Beliau?

29 Maret 2023 - 07:43 WIB

Ridwan Kamil Resmikan Ground Breaking RS Pendidikan UNPAD

18 Maret 2023 - 18:11 WIB

gubernur jabar
Trending di Headline